0 POIN

Kontan Academy

Managing and Developing People in Digital World

Managing and Developing People in Digital World

Daniel Saputro
Zoom Meeting
07 June 2021
Deskripsi

Di era hyper competition ini, SDM merupakan sumber daya perusahaan yang perlu ditingkatkan. Mengelola orang bukanlah hal yang mudah. Ada yang yang ‘melawan’ dan sulit diatur sehingga perlu didisiplinkan. Ada yang perlu dimotivasi untuk bisa memenuhi target perusahaan. Ada juga yang merupakan bintang / talenta yang perlu terus dikembangkan dan menjadi kader masa depan perusahaan.
Tiap pegawai memerlukan pendekatan dan skill yang berbeda untuk mengelolanya. Workshop ini mengembangkan ketrampilan managing people dengan fokus pada kompetensi: berkomunikasi interpersonal, memotivasi dan memberdayakan.

Materi:
1. Memahami manusia secara utuh dan mensinergikan
- Tiap manusia punya values yang berbeda dan cara menghadapinya
- 16 Personality dan cara menghadapinya
- Memahami 4 perilaku manusia
- Memahami 6 cara berpikir manusia
- Menghadapi TOXIC Employee

2. Memotivasi dan Mensinergikan Pegawai
- Mengenal jenis-jenis motivasi kerja, mulai dari Maslow sampai Trio of Needs
- Mencari korelasi antara motivasi dan kinerja
- Memformulasikan target kerja KPI dan parameter yang jelas untuk mendorong motivasi
- Mengelola masalah stress dan kejenuhan kerja

3. Memberdayakan Pegawai
- Mengembangkan sang bintang
- Mempertajam kompetensi yang dibutuhkan
- Meningkatkan kreativitas pegawai
- Memperdalam ketrampilan coaching dan mentoring
- Studi kasus yang menarik

Pembicara : Daniel Saputro

Tanggal : 07 Juni 2021

Waktu : 13.00 - 17.00 WIB

Platform : Zoom Meeting

WA : +62 819-9889-1119

*Invitation Zoom akan dikirimkan H-1 acara


Pembicara : Daniel Saputro

Tanggal : 07 June 2021

Venue : Zoom Meeting
Stok: 0
Rp 590.000
Bagikan: