0 POIN

Kontan Academy

Panduan Cepat Menganalisa dan Merumuskan Strategi Bisnis

Panduan Cepat Menganalisa dan Merumuskan Strategi Bisnis

Daniel Saputro
Zoom Meeting
15 March 2021
Deskripsi

"Pelatihan ini berbasis Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia"

Setiap insan di dalam organisasi harus mampu berpikir strategic agar perusahaan mempunyai arah yang jelas. Kemampuan strategik ini harus selalu diasah karena perubahan yang teramat cepat di lingkungan bisnis. Sayangnya tidak banyak insan organisasi yang mampu berpikir stratejik. Karenanya di pelatihan ini peserta mendapatkan pengetahuan dan tools agar dapat berpikir stratejik. Kelebihan program ini adalah: dapat ilmu dan pengalaman praktis + bisa ikut sertifikasi SKKNI. Ajak rekan anda karena 1 orang tidak dapat membawa perubahan signifikan.

SKKNI yang dibahas
- Merumuskan Strategi dan Kebijakan Manajemen Sumber Daya Manusia (M .70SDM01.001.2)
- Merumuskan Kebijakan Organisasi yang Selaras dengan Strategi Pengelolaan SDM (M. 701001.003.)

Cocok untuk :
- Para Manajer termasuk HRD yang ingin melangkah ke jenjang yang lebih tinggi
- Pemilik dan Pimpinan serta siapa saja yang ingin berpikir stratejik

Materi yang dibahas berbasis SKKNI
A. Menganalisa strategi organisasi dan kebijakan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) berbasis Visi Misi Organisasi
- Mengidentifikasi dan mengaudit Visi, misi, nilai-nilai, dan strategi organisasi dan dan yang terkait dengan kebijakan SDM, termasuk menelaah Dokumen rencana strategi organisasi ( Renstra dan RJP )
- Mengidentifikasi dan menemukan Kondisi eksternal dan internal organisasi dan yang terkait dengan SDM , termasuk SWOT dan Struktur Organisasi
- Menganalisa Data-data dan informasi strategis yang sudah teridentifikasi agar menjadi isu-isu utama dalam pengelolaan organisasi / SDM, termasuk analisis manajemen risiko, Analisis kekuatan kelemahan kesempatan dan ancaman (SWOT Analysis), Force-field Analysis, analisis rantai nilai tambah, dan metoda lainnya

B. Merumuskan strategi dan kebijakan MSDM sesuai kebutuhan organisasi
- Menetapkan Sasaran strategis organisasi / SDM berdasarkan hasil analisis data dan informasi, serta isu-isu utama pengelolaan organisasi / SDM, termasuk KPI organisasi dan KPI SDM
- Merumuskan secara terintegrasi mengenai Strategi dan kebijakan organisasi / SDM hingga mendapatkan pengesahan untuk mendukung pelaksanaan strategi organisasi, termasuk tools nya dan Tata kelola perusahaan yang baik

Pembicara : Daniel Saputro

Tanggal : 15 Maret 2021

Waktu : 13.00 - 17.00 WIB

Platform : Zoom Meeting

WA : +62 819-9889-1119

*Invitation Zoom akan dikirimkan H-1 acara


Pembicara : Daniel Saputro

Tanggal : 15 March 2021

Venue : Zoom Meeting
Stok: 0
Rp 590.000
Bagikan: